Friday, February 10, 2012

Mahfudzot - Berbicara dengan orang bodoh

يَمُــوْتُ الْمَرْءُ مِنْ أَثْـــرَةٍ بِـــلِسـَـانِهِ
وَلَيْـــسَ يَمُوْةُ المَــرْءُ مِنْ أَثْرَةِ القَدَمِ
إِذَا نَــطَقَ السَّفِـيْـــهُ فَـــــــلاَ تُجِــــبْهُ
فَخَيْـــــرٌمِـنْ إِجَــــابَتِــهِ السُّــــكُـوْتُ


Manusia mati karena terpeleset dalam lisannya
Dan bukanlah manusia itu mati karena terpeleset kakinya
Kalau orang bodoh berbicara, maka janganlah kamu tanggapi
Dan sebaik-baiknya tanggapan adalah diam




Maksudnya :
   Jarang kan kita menemukan orang yang mati gara-gara terpeleset?!!Tapi kita akan temukan banyak sekali orang yang mati karena terpeleset dalam kata-kata. Jadi hati-hatilah dalam berbicara.
   Kadang kala kita sering berbicara dengan orang yang bodoh yang maksudnya disini, hanya mencari masalah dari perkataannya dan perkataannya pun tidak benar. Namun orang tersebut keukeuh dan berpendapat dirinyalah yang paling benar. Maka sesungguhnya, diam adalah jawaban yang baik.

Selain itu, ada juga mahfudzot :

تَرْكُ الْجَـــوَابِ عَلَــي الْجَـــــاهِلِ جَوَابٌ
Artinya : Tidak menjawab terhadap orang yang bodoh itu adalah jawabannya.



Semoga bermanfaat.

Related Posts

Mahfudzot - Berbicara dengan orang bodoh
4/ 5
Oleh

2 komentar

June 18, 2012 at 12:43 PM delete

Alhamdulillah, banyak yang share tentang mahfudzot..

Reply
avatar
Dwi
April 29, 2020 at 6:26 AM delete This comment has been removed by the author.
avatar

Berikan komentar anda..